Mendukung Keamanan
Menegakkan Standar Industri
Mendorong Transformasi
Tentang Arohera
Sejak tahun 1995, kami telah aktif terlibat dalam pelayanan jasa EPCM yang komprehensif, mulai dari tahap perencanaan awal hingga realisasi sebuah proyek. Selama lebih dari 20 tahun berkiprah di industri ini, kami bangga menjadi penyedia jasa EPCM yang berkelas dunia dan diakui oleh para klien kami.
Sebagai bagian dari Samator Group, perusahaan gas industri no. 1 di Indonesia, kami memiliki aspirasi yang sama dalam berinovasi dan memberikan solusi yang bernilai tinggi kepada semua pelanggan kami. Mengingat pentingnya dampak dari pekerjaan yang kami lakukan, sejak dini kami telah berupaya mendorong pengembangan energi terbarukan serta penerapan praktik kerja etis agar kami layak menjadi andalan bagi klien kami yang membutuhkan.
Perjalanan kami baru saja dimulai dan kami siap menjadi mitra tepercaya bagi setiap konsumen energi berskala industri.
Lintas Waktu Arohera
In February 2012, the EPC Division of the Samator Group was then transformed into a company and became one of the Samator Group’s subsidiaries. PT. Arohera was officially established in February 2012. In the early days of its establishment, PT Arohera was mostly engaged in trading activities.
Di tahun 2019, PT. Arohera menangani banyak proyek EPCM internal dari Samator Group.
Pada tahun 2020-2021, PT. Arohera mulai mengembangkan usaha nya dengan mengerjakan proyek-proyek eksternal.
In 2022, Arohera earned ISO certification in Safety Management System & Quality Management System ( ISO 45001:2018 and ISO 9001:2015).
Seiring dengan bertambahnya pengalaman dalam mengelola proyek EPCM serta dukungan dari Samator Group sebagai perusahaan induk, kini PT. Arohera aktif menjangkau berbagai proyek LNG berskala besar.
Checking, inspecting, and testing every operational component of the project, from discrete functions, such as instruments and equipment, to complex amalgamations, such as modules, subsystems, and systems, is accomplished using a collection of engineering techniques and procedures.
Additionally, Arohera has been consistently enhancing its expertise, human resources, and capacity. By combining innovative, cost-effective engineering with flexible, effective management, we are able to provide our clients with significant, dependable value.
As a strategic provider of EPCM solutions, Arohera is dedicated to playing a good role in the larger community, promoting human values and social integration, and adhering to environmentally responsible business practices in all parts of its operations. In all aspects of our operations, we actively support green technology, green energy, and a safe and healthy workplace.
1975
Grup Samator memulai kegiatan usahanya di industri gas pada tahun 1975. Pada saat itulah pabrik asetilena pertama Samator dibangun. Grup Samator memasuki bisnis properti dengan segmen utamanya melayani kebutuhan internal, seperti pembangunan pabrik pemisahan udara (ASP), stasiun pengisian dan pergudangan. Inilah cikal bakal terbentuknya Samator EPCM yang nantinya akan bertransformasi menjadi PT. Arohera.
1995
Sejalan dengan pertumbuhan perusahaan dan bertambahnya jumlah pekerjaan konstruksi yang dilakukan oleh Grup Samator untuk memenuhi kebutuhan internalnya, maka dibentuklah EPCM Samator. Sejak tahun 1995, EPCM Samator telah mengerjakan proyek konstruksi dan instalasi dalam lingkup internal Grup Samator.
2012
Pada bulan Februari 2012, divisi EPC dari Samator Group bertransformasi menjadi sebuah anak perusahaan, yaitu PT. Arohera. Di awal pembentukannya, PT. Arohera lebih sering terlibat dalam aktivitas trading.
2020-2021
Dalam kurun waktu tersebut, Arohera mulai mengatur langkahnya dengan melengkapi berbagai persyaratan dan sertifikasi yang dibutuhkan untuk dapat mengikuti tender proyek-proyek strategis. Arohera juga merekrut sumber daya manusia yang berpengalaman dan kompeten di bidangnya untuk memenuhi kebutuhan proyek-proyek strategis yang sedang berlangsung dan yang akan datang. Beberapa proyek strategis selama periode tersebut, seperti pekerjaan Liquefaction Plant di Rungkut Surabaya, Plant CO2 di Bitung, Plant Oksigen VPSA di Bangka, dan masih banyak lainnya. Arohera juga terlibat membantu pemerintah dalam penanganan wabah COVID 19 dengan proyek Rumah Oksigen, PuloGadung Jakarta pada tahun 2021.
2022
Guna memenuhi persyaratan kualifikasi standar mutu dan keselamatan kerja untuk proyek-proyek strategis, pada bulan Agustus 2022, Arohera memperoleh sertifikasi ISO untuk sistem mutu dan sistem keselamatan kerja (ISO 9001:2015 dan ISO 45001:2018). Sejalan dengan bertambahnya pengalaman dalam menangani proyek, Arohera mulai membidik proyek yang lebih besar dan sejumlah proyek strategis akan hadir di tahun 2023.
-
A
Accountable (Akuntabel)
Memahami serta menjalankan tugas pokok dan fungsi secara bertanggung jawab, meliputi tanggung jawab kepada atasan, rekan kerja, dan diri sendiri.
R
Resilient (Tangguh)
Memiliki jiwa pantang menyerah dan selalu bangkit ketika menghadapi permasalahan, baik permasalahan kecil maupun permasalahan besar.
I
Innovative (Inovatif)
Menciptakan peluang untuk perbaikan secara kreatif dengan cara baru dan aktivitas baru yang relevan sesuai dengan perkembangan zaman.
E
Entrepreneurial (Wirausaha)
Mempunyai visi untuk memajukan perusahaan, mampu menangkap peluang bisnis guna pengembangan, menyusun strategi untuk memenangkan persaingan, dan mampu menemukan cara untuk terus meningkatkan profitabilitas.
F
Fun & Fearless (Menikmati Tantangan Itu Menyenangkan)
Melihat tantangan sebagai sesuatu untuk dinikmati, menciptakan suasana yang menyenangkan dengan tetap mengedepankan keberanian, dan mempertahankan prinsip dengan teguh.
Tata Nilai Arohera
Tata Nilai Arohera
A
Accountable (Akuntabel)
Understanding and performing one’s main duties with full responsibility, including responsibilities to superiors, co-workers, and oneself.
R
Resilent
Memiliki jiwa pantang menyerah dan selalu bangkit ketika menghadapi permasalahan, baik permasalahan kecil maupun permasalahan besar.
I
Innovative (Inovatif)
Menciptakan peluang untuk perbaikan secara kreatif dengan cara baru dan aktivitas baru yang relevan sesuai dengan perkembangan zaman.
E
Entrepreneurial (Wirausaha)
Mempunyai visi untuk memajukan perusahaan, mampu menangkap peluang bisnis guna pengembangan, menyusun strategi untuk memenangkan persaingan, dan mampu menemukan cara untuk terus meningkatkan profitabilitas.
F
Fun & Fearless (Menikmati Tantangan Itu Menyenangkan)
Melihat tantangan sebagai sesuatu untuk dinikmati, menciptakan suasana yang menyenangkan dengan tetap mengedepankan keberanian, dan mempertahankan prinsip dengan teguh.
Komisaris
Rachmat Harsono
President Komisaris
Rasid Harsono
Komisaris
Ferryawan Utomo
Komisaris
Dewan Direktur
Heyzer Harsono
Direksi Utama
Iwan Wiliyanto
Direksi
Phajar Hadywibowo
Direksi
Komisaris
President Komisaris
Komisaris
Komisaris
Dewan Direktur
Direksi Utama
Direksi
Direksi
Visi kami adalah menjadi perusahaan yang paling diinginkan yang terus tumbuh dan berkembang dengan memanfaatkan sumber daya alam untuk kepentingan kehidupan.
Memberikan Yang Terbaik Kepada Semua Pemangku Kepentingan
Memiliki integritas dan tetap berkomitmen terhadap Quality, Health & Safety Environment dan Good Corporate Governance
Meningkatkan terus TCS (Total Customer Solution)
Memperluas jangkauan area bisnis dan terus mengembangkan produk, layanan dan teknologi
Sertifikat
Occupational Health & Safety
Budaya Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) adalah prinsip nilai yang kami pegang teguh, yang mengacu pada persyaratan ISO 45001: 2018. ISO 45001: 2018.
Kualifikasi Perusahaan
Our company has been equipped with industrial qualification requirements and licenses issued by authorized institutions.
Kualifikasi Penyedia Barang dan Jasa
Perusahaan kami terdaftar sebagai Penyedia Barang dan jasa Pertamina (Persero) dan anak perusahaannya dengan nilai CSMS Tinggi,
Kualifikasi Penyedia Barang dan Jasa
Perusahaan kami terdaftar sebagai penyedia barang dan jasa di PT Petrokimia Gresik dalam hal konstruksi dan pemeliharaan peralatan Migas.
Kualifikasi Penyedia Barang dan Jasa
Tenaga kerja kami memiliki sertififikasi untuk tugas tugas spesifik dalam industri EPC yang dikeluarkan oleh lembaga sertfikasi yang berwenang.
Kualifikasi Penyedia Barang dan Jasa
Perusahaan kami terdaftar sebagai penyedia barang dan jasa untuk PGN dengan kualifikasi CSMS Tinggi. PGN Sertifikat terlampir.
Sistem Manajemen Keselamatan
Keselamatan Kerja telah menjadi perhatian kami yang utama dan mengacu pada penerapan sistem manajemen keselamatan ISO 45001:2018.
Sistem Manajemen Mutu
Kepuasan Klien adalah tujuan utama perusahaan kami dan mengacu pada implementasi sistem manajemen mutu ISO 9001:2015.
Komitmen Kami
Konsumsi energi yang penting untuk pembangunan ekonomi dan industrialisasi diperkirakan akan meningkat di masa depan. Saat ini bahan bakar fosil masih menjadi sumber energi utama di dunia. Namun penggunaannya dapat merusak lingkungan dan merugikan kesehatan manusia. Sementara itu, energi bersih yang mudah diakses akan mendukung keberlanjutan dan lebih terjangkau tanpa menimbulkan dampak negatif. Beberapa contoh sumber energi bersih dan sustainable adalah biomassa, surya, angin, dan air. Pada tahun 2020, pasokan energi bersih memenuhi 18% dari total konsumsi energi global dan diprediksi akan meningkat secara signifikan (30-80%) di tahun 2100.
Di PT. Arohera, kami percaya dengan manfaat pembangunan yang berkelanjutan. Oleh sebab itu, perusahaan kami bergerak maju sambil menjaga keharmonisan dengan alam, menggunakan teknologi ramah lingkungan, serta memproduksi energi bersih untuk kualitas hidup yang lebih baik. Saat ini Samator Group sebagai perusahaan induk dari Arohera telah menjadi yang terdepan dalam mendorong revolusi energi terbarukan di Indonesia. Samator Group juga telah memasang sistem panel surya 1 Megawatt sebanyak lebih dari 3000 panel surya di gas production plant di Bambe-Driyorejo, Gresik, pada tahun 2016. Samator Group akan terus menambah lebih banyak pembangkit tenaga surya dan memperluas layanannya di masa mendatang untuk memenuhi komitmen perusahaan dalam menyediakan energi bersih demi lingkungan yang lebih baik.